Kamis, 10 Maret 2011
Rabu, 09 Maret 2011
Lagu untuk Mamah Papah
Bunda
oleh: Melly Goeslow
Kubuka album biru
Penuh debu dan usang
Ku pandangi semua gambar diri
Kecil bersih belum ternoda
Pikirkupun melayang
Dahulu penuh kasih
Teringat semua cerita orang
Tentang riwayatku
Reff:
Kata mereka diriku slalu dimanja
Kata mereka diriku slalu dtimang
Nada nada yang indah
Slalu terurai darinya
Tangisan nakal dari bibirku
Takkan jadi deritanya
Tangan halus dan suci
Tlah mengangkat diri ini
Jiwa raga dan seluruh hidup
Rela dia berikan
Back to reff
Oh bunda ada dan tiada dirimu
Kan slalu ada di dalam hatiku
Penuh debu dan usang
Ku pandangi semua gambar diri
Kecil bersih belum ternoda
Pikirkupun melayang
Dahulu penuh kasih
Teringat semua cerita orang
Tentang riwayatku
Reff:
Kata mereka diriku slalu dimanja
Kata mereka diriku slalu dtimang
Nada nada yang indah
Slalu terurai darinya
Tangisan nakal dari bibirku
Takkan jadi deritanya
Tangan halus dan suci
Tlah mengangkat diri ini
Jiwa raga dan seluruh hidup
Rela dia berikan
Back to reff
Oh bunda ada dan tiada dirimu
Kan slalu ada di dalam hatiku
Yang Terbaik Bagimu (Jangan Lupakan Ayah)
Oleh : Ada BandTeringat masa kecilku kau peluk dan kau manja
Indahnya saat itu buatku melambung
Disisimu terngiang hangat napas segar harum tubuhmu
Kau tuturkan segala mimpi-mimpi serta harapanmu
Kau inginku menjadi yang terbaik bagimu
Patuhi perintahmu jauhkan godaan
Yang mungkin ku lakukan dalam waktu ku beranjak dewasa
Jangan sampai membuatku terbelenggu jatuh dan terinjak
Reff:
Tuhan tolonglah sampaikan sejuta sayangku untuknya
Ku terus berjanji tak kan khianati pintanya
Ayah dengarlah betapa sesungguhnya ku mencintaimu
Kan ku buktikan ku mampu penuh maumu
Andaikan detik itu kan bergulir kembali
Ku rindukan suasana basuh jiwaku
Membahagiakan aku yang haus akan kasih dan sayangmu
Tuk wujudkan segala sesuatu yang pernah terlewati
Kembali ke: Reff
Indahnya saat itu buatku melambung
Disisimu terngiang hangat napas segar harum tubuhmu
Kau tuturkan segala mimpi-mimpi serta harapanmu
Kau inginku menjadi yang terbaik bagimu
Patuhi perintahmu jauhkan godaan
Yang mungkin ku lakukan dalam waktu ku beranjak dewasa
Jangan sampai membuatku terbelenggu jatuh dan terinjak
Reff:
Tuhan tolonglah sampaikan sejuta sayangku untuknya
Ku terus berjanji tak kan khianati pintanya
Ayah dengarlah betapa sesungguhnya ku mencintaimu
Kan ku buktikan ku mampu penuh maumu
Andaikan detik itu kan bergulir kembali
Ku rindukan suasana basuh jiwaku
Membahagiakan aku yang haus akan kasih dan sayangmu
Tuk wujudkan segala sesuatu yang pernah terlewati
Kembali ke: Reff
mamah |
papah |
kalian selamanya |
Terbentuknya Alam Semesta (MATEMATIKA & IAD)
Berhubung tugas kuliah saya yang diberikan kali ini bertema “alam semesta”.Maka tulisan saya kali ini,saya ingin membahas tentang terbentuknya alam semesta.
Seperti yang saya kutip dari buku Ilmu Alamiah Dasar (IAD), Drs.Supartono.W.,M.M.dkk.
Bahwa pada dasarnya ada dua pendapat menegenai TERBENTUKNYA ALAM SEMESTA ,yaitu :
1. TEORI PEMUAIAN
Teori ini dikemukakan oleh Hubble (1940) dan dikembangkan oleh pakar astronomi dan muncullah TEORI DENTUMAN BESAR oleh George Gamow.
Gamow adalah pakar keahlian Rusia yang bekerja di Amerika mengemukakan bahwa alam semesta pernah merupakan suatu bola raksasa yang padat terdiri dari neutron disebut Yelm.
Yelm ini meledak terpencar ke alam luas dan menguraikan neutron dan menjadi proton serta elektron (ini terjadi diperkirakan sekitar 10 milyar tahun yang lalu looooh).Setelah 30 juta tahun kemudian,bersamaan dengan suhu yang menurun, terbentuklah semua unsur yang ada di alam sekarang ini. Pada suhu sekitar 300 derajad semua unsur berubah menjadi gas. Gumpalan gas inilah yang menjadi awal dari sebuah galaksi.
2. TEORI KEADAAN TETAP
Menyebutkan bahwa alam semesta selalu memuai dengan laju tetap dan materi baru terus menerus tercipta. Teori ini dikemukakan oleh Fred Hoyle,Herman Bondi dan Thomas Gold. Mereka menyatakan bahwa alam semesta terus menerus dalam keadaan tetap, tidak berawal dan tidak berakhir Akibatnya, dalam ruang tertentu selalu dipadati oleh materi yang berjumlah tetap.Di mana-mana sama setiap saat. Agar alam semesta selalu dalam keadaan begitu maka perlu diciptakan bahan baru secara sinambung. Bahan baru ini menimbulkan tekanan yang memaksa alam semesta memuai secara terus-menerus. Bahan baru tersebut selanjutnya memadat menjadi galaksi untuk mengisi kekosongan yang ditimbulkan karena pemuaian.
Sabtu, 05 Maret 2011
BILA AKU MENGGANTI NAMA BUMI (MATEMATIKA & IAD)
Apa yang kalian pikirkan tentang judul di atas???
Ya,ditulisan ini saya ingin berandai-andai untuk mengganti nama Bumi dan ini adalah tugas kuliah saya (softskill).
Sebelum saya berandai-andai,saya ingin sedikit membahas tentang tata surya yang saya ketahui.
Apa itu tata surya??
Tat surya adalah sekumpulan benda-benda langit yang mengelilingi matahari.
Kenapa benda-benda tersebut mengelilingi matahari? Karena matahari ini mempunyai gravitasi yang tinggi.Matahari adalah satu-satunya bintang dalam tata surya.Satu aja panass apalagi lebih? Kalau bintang yang biasa kita lihat pada malam hari adalah bintang yang sangat jauh letaknya di luar tata surya kita hingga terlihat berkelap kelip.
Dalam tata surya terdapat matahari,planet,satelit,asteroid,komet,meteor.
Planet adalah bintang berpindah atau pengembara dan letak planet berubah ubah, karena planet bergerak mengedari matahari.Planet tidak dapat memancarkan cahaya sepertimatahari dan bintang. Cahaya yang dipancarkan planet berasal dari cahaya matahari yang dipantulkannya, sehingga pada malam hari planet dapat dilihat dengan mata telanjang karena tampak terang seperti bintang. Setiap planetmempunyai lintasan orbitnya sendiri-sendiri. Lintasan orbit planet hampir berbentuk lingkaran
Coba kita sebutkan nama-nama planet dalam tat surya,yaitu Merkurius, Venus, Bumi, Mars, Yupiter, Saturnus, Uranus, Neptunus, dan Pluto.
Nama-nama planet tersebut adalah pemberian dari orang-orang Yunani Kuno.Mereka memberi nama tersebut berdasakan nama-nama Dewa-Dewi yang mereka yakini.
Hermes menjadi nama untuk Merkurius, Ares untuk Mars, Zeus untuk Jupiter, Kronos untuk Saturnus,Aphrodite untuk Venus, Uranus untuk Uranus,Neptunus untuk Neptunus.
Namun ada satu planet yang paling spesial dari planet lainnya,,yaitu Bumi.Ditiap negara mempunyai sebutan/nama masing-masing untuk Bumi.
Bumi adalah sebutan dari Negara kita INDONESIA.
Sedangkan Inggris memberi nama EARTH,Prancis memberi nama MONDE,dan begitu pula dengan negara-negara lainnya yang memberi nama berbeda-beda lagi.
BUMI adalah planet ketiga dari delapan planet dalam Tata Surya
Naaaah.Jika saya boleh mengganti nama Bumi,apa nama yang akan saya berikan?
Saya akan memberikan nama IBU&AYAH.
Kenapa??
Tentu saya punya alasannya,karena seperti yang kita tahu bahwa Bumi itu terdiri atas 70% air dan 30% daratan.Dimana 70% air saya artikan sebagai IBU dan 30% daratan saya artikan sebagai AYAH serta Makhluk Hidup atau manusia yang tinggal di Bumi saya artikan sebagai ANAK-ANAK dari IBU&AYAH.
Saya mengartikan 70% air tersebut sebagai IBU.Karena IBU banyak mengeluarkan airmatanya (menangis) untuk kita.Menangis tidak hanya diartikan sebagai suatu bentuk kesedihan bukan?
Tahukah kamu? Betapa bahagianya IBU saat tahu kita hadir dalam rahimnya dan kemudian lahir ke Dunia untuk menemani hari-harinya,beliau menangis akan kebahagiaan tersebut.Beliau menangis saat kita jatuh sakit,mereka menangis saat kita bisa berjalan,membaca,menulis,dsb.
Airmata IBU mengajarkan kita banyak hal dan memberikan kita banyak hal pula.Sama seperti air (70% dr BUMI),,kita banyak belajar dari air dan juga mendapatkan banyak hal ; contohnya ikan yang bisa kita makan,air yang dapat digunakan untuk mandi dan minum,dsb.
Sedangkan 30% daratan tersebut saya artikan sebagai AYAH.Karena kita tahu di daratan lah kita bertempat tinggal,tempat kita berpijak,di daratan lah kita lebih banyak menemukan makanan,di daratan lah kita lebih banyak menemukan hal-hal untuk ilmu pengetahuan dan semacamnya,di daratan lah kita berlindung,dsb.
Seperti halnya AYAH,AYAH sebagai tulang punggung keluarga memberi makan untuk kita,memberi perlindungan untuk kita,memberi rumah sebagai tempat kita bernaung,menyekolahkan kita,dsb.
Alasan lainnya saya memberi nama BUMI sebagai IBU&AYAH adalah jika pada saat kita melukai/menyakiti mereka dengan sangat keterluan tentu mereka akan marah/murka bukan?? IBU marah dengan berteriak kencang dan menangis. AYAH marah dengan berteriak tegas dan memukul.Bahkan hingga kita di usir.
Sama seperti halnya BUMI,ketika kita mulai tak peduli lagi dengannya,ketika kita tak tahu lagi berterima kasih padanya,ketika kita semena-mena terhadapnya (sampah,limbah beracun,penebangan liar,dsb).Maka BUMI akan bertindak seperti banjir,tanah longsor,gempa bumi,tsunami,gunung meletus,dsb.Bahkan hingga menimbulkan korban nyawa.
Itulah alasan saya mengganti nama BUMI dengan nama IBU&AYAH.
Langganan:
Postingan (Atom)